Kamis, April 25, 2024

10 Hari Dilantik, Dewan Kota Terima Gaji Rp 8,8 Juta

dewan kota

kupasbengkulu.com – Anggota DPRD Kota Bengkulu, Senin (1/9/2014) menikmati gaji pertama mereka sebagai wakil rakyat. Namun, gaji yang diterima belum penuh, melainkan hanya kisaran 3/4 nya atau sebesar Rp 8.803.728 dari Rp 11.995.103.

Dijelaskan Kabag Keuangan DPRD Kota, Lepi Nurseha, belum penuhnya pemberian gaji itu dikarenakan para anggota dewan belum full bekerja.

“Pemberian gaji ini sesuai aturan, jadi kami belum membayarkan gaji penuh. Lagi pula dewan terpili ini kan baru dilantik tanggal 21 Agustus atau 10 hari yang lalu,” kata Lepi, Senin (1/9/2014) .

Lepi menjelaskan, rincian penerimaan gaji itu terdiri dari uang representasi, uang paket, uang jabatan, uang tunjangan khusus, uang tunjangan keluarga, uang tunjangan bera dan uang tunjangan komunikasi.(beb)

Related

DPRD BU Gelar Rapat Paripurna Agenda Penyampaian Raperda LKPj Bupati

DPRD BU Gelar Rapat Paripurna Agenda Penyampaian Raperda LKPj...

Peringati Hari Otonomi Daerah, Pemda Kaur Gelar Upacara di Halaman Setda Kaur

Peringati Hari Otonomi Daerah, Pemda Kaur Gelar Upacara di...

Strategi untuk Berdagang dengan MetaTrader 5

Strategi untuk Berdagang dengan MetaTrader 5 ...

Terbuka untuk Umum, Hanura Bengkulu Buka Pendaftaran Cakada 2024

Terbuka untuk Umum, Hanura Bengkulu Buka Pendaftaran Cakada 2024 ...

Dukung Kinerja Kehumasan Polisi, BRI Mukomuko Beri Bantuan Drone dan Komputer

Dukung Kinerja Kehumasan Polisi, BRI Mukomuko Beri Bantuan Drone...