Kamis, Maret 28, 2024

BNPB Akan Lanjutkan Proses Evakuasi Korban Sinabung

Proses evakuasi korban awan oanas letusan Gunung Sinabung.(Foto: BBC News)
Proses evakuasi korban awan oanas letusan Gunung Sinabung.(Foto: BBC Indonesia)

kupasbengkulu.com- Dihentikannya proses evakuasi korban tewas akibat awan panas Gunung Sinabung (03/02/2014) siang, karena kembali mengeluarkan awan panas setinggi 2,5 km.

Badan Penanggulangan Bencana Nasional BNPB, memastikan proses evakuasi korban akan dilanjutkan, menunggu kondisi aman dan rekomendasi PVMBG .

Dikatakan, Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB, Sutopo Purwo Nugroho, Tim evakuasi masih melaksanakan pencarian korban awan panas di Desa Sukameriah.

“Sampai sekarang 15 orang meninggal dan tiga orang luka-luka, evakuasi masih dilakukan dengan menurunkan 170 orang personil,” jelas Sutopo.

Penjagaan di sekitar Gunung Sinabung juga diperketat, untuk mencegah penduduk memasuki wilayah berbahaya yang berjarak radius 5 kilometer dari puncak. 

Sumber: BBC Indonesia

Related

Songsong Kepemimpinan Berintegritas Era Society 5.0, Sespimma Lemdiklat Polri Gelar Seminar Sekolah

Kupas News – Untuk meningkatkan kemampuan kepemimpinan yang berintegritas...

Humas Polri Gandeng Media Massa Wujudkan Pemilu Aman

Kupas News, Jakarta - Divisi Humas Polri menggandeng sejumlah...

Pembukaan KBN 2022 di Bengkulu Ditandai Peluncuran Logo dan Maskot

Kupas News, Kota Bengkulu – Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah...

Polri Kerahkan Pasukan Bantu Penanganan Gempa Cianjur

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo saat diwawancarai...

Ombudsman RI Minta Cabut Permentan Nomor 10 Tahun 2022

Kupas News, Kota Bengkulu - Anggota Ombudsman RI, Yeka...