Kamis, April 18, 2024

Cegah Kenakalan Remaja, Ini Solusi Pemda Rejang Lebong

sekda RL boy
Sekda Rejang Lebong menyempatkan dirinya berfoto bersama anggota pramuka, Kamis (14/8/2014).

kupasbengkulu.com – Sekda Kabupaten Rejang Lebong Sudirman mengatakan, kegiatan positif untuk remaja seperti Pramuka, dapat menghindari remaja dari kenakalan kaula muda.

Hal ini, dinilai dirinya, sebagai bentuk keprihatinan angka perampokan, pelecehan seksual dan kekrasan yang kerap dialami, anak usia remaja di kabupaten dalam kurun dua bulan terakhir.

”Kegiatan Pramuka salah satu langkah menghindarkan dari kenakalan remaja,” kata Sudirman, Kamis (14/8/2014).

Sekedar mengetahui, dalam upacara HUT Pramuka ke 53 di halaman Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rejang Lebong, Kamis (14/8/2014), juga diiringi dengan penyerahan hadiah dari berbagai perlombaan Pramuka.(vai)

Related

Perayaan HUT Rejang Lebong ke-143 Diakhiri Prosesi Adat Pancung Tebu

Kupas News, Rejang Lebong - Prosesi adat Pancung Tebu...

Hari Pertama Kerja, Gubernur Rohidin Berkantor di Rejang Lebong

Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah saat memberikan arahan kepada pegawai...

Polisi Tangkap Pria 43 Tahun Kasus Percobaan Pemerkosaan

Kupas News, Rejang Lebong - Aparat kepolisian berhasil mengamankan...

Patroli Presisi Polres Rejang Lebong Sisir Kawasan Rawan Kiriminalitas

Kupas News, Rejang Lebong – Team Patroli Motor Presisi...

Pemkab Rejang Lebong Hibah Lahan untuk Pembangunan RS Bhayangkara

Kapolda Bengkulu Irjen Pol Agung saat melakukan penandatangan penyerahan...