Jumat, Maret 29, 2024

“Nyoblos” Wali Kota dan Wakilnya Kompak Baju Putih

wali Kota Bengkulu, Helmi Hasan saat mengunjungi TPS untuk memberikan hak suara dalam pilpres 9 Juli 2014
wali Kota Bengkulu, Helmi Hasan saat mengunjungi TPS untuk memberikan hak suara dalam pilpres 9 Juli 2014
Wakil Wali Kota BEngkulu Patriana Sosialinda bersama suami
Wakil Wali Kota BEngkulu Patriana Sosialinda bersama suami

kupasbengkulu.com – Meski berbeda lokasi, Walikota dan Wakil Walikota Bengkulu, Helmi Hasan dan Patriana Sosialinda, kompak mengenakan baju serba putih saat Pilpres, Rabu (09/07/2014).

Dalam kesempatan tersebut, wawali tampak menggunakan hak suaranya di TPS 8 Kelurahan Nusa Indah bersama sang suami, sedangkan wali kota mencoblos di Kelurahan Sidomulyo dan langsung sidak ke beberapa TPS bersama kajari Bengkulu, Wito.

Diungkapkan Linda, dirinya berharap dalam Pilpres ini Indonesia dapat menemukan pemimpin yang dapat mengayomi masyarakat dan membuat masyarakat menjadi bangsa yang lebih bermartabat di mata dunia.

“Mudah-mudahan Indonesia dapat menemukan pemimpin yang dapat mengemban amanah sehingga menjadikan Indonesia lebih baik di mata masyarakat dan dunia,” ujarnya.

Sementara, usai pencoblosan Linda mencelupkan telunjuknya pada tinta sebagai “isyarat” nomor urut pilihannya. (val)

Related

Lawakan Felix Seda yang Lecehkan Najwa Sihab Berakhir Minta Maaf

Lawakan Felix Seda yang Lecehkan Najwa Sihab Berakhir Minta...

Kalah dari Jepang, Indonesia Masih Berpeluang Lolos ke Babak 16 Besar Jika Ini Terjadi

Kalah dari Jepang, Indonesia Masih Berpeluang Lolos ke...

Bawaslu Seluma Ingatkan Program Pemerintah Tidak Dijadikan Ajang Kampanye

Bawaslu Seluma Ingatkan Program Pemerintah Tidak Dijadikan Ajang Kampanye ...

Bawaslu Seluma Ingatkan Program Pemerintah Tidak Dijadikan Ajang Kampanye

Bawaslu Seluma Ingatkan Program Pemerintah Tidak Dijadikan Ajang Kampanye ...

DPMD Seluma Segera Tindaklanjuti Penguduran Diri Kades Kungkai Baru

DPMD Seluma Segera Tindaklanjuti Penguduran Diri Kades Kungkai Baru ...