Sabtu, April 20, 2024

Pembangunan Jalan Sentra Telan Dana Rp 1,8 Miliar

kadisbun
Kadis Perkebunan Ricky Gunarwan

kupasbengkulu.com – Kepala Dinas (Kadis) Perkebunan Ricky Gunarwan mengatakan, pengajuan anggaran APBD-P 2014, Disbun mengajukan dan menganggarakan 8 titik jalan sentra produksi di 4 Kabupaten. yaitu, Kabupaten Seluma sebanyak 2 titik, Kabupaten Bengkulu Tengah 2 titik, Kabupaten Mukomuko 2 titik dan Kabupaten Bengkulu Utara 2 titik.

”Dari pengajuan kita di APBD-P untuk peningkatan jalan sentra produksi untuk rakyat, akhirnya disetujui,” kata Ricky, Kamis (21/8/2014).

Sementara itu, dalam APBDP anggaran dana untuk pembangunan sarana jalan sentra produksi perkebunan rakyat, senilai Rp 1.827.899.500 dan perencanaan pembangunan/peningkatan jalan sentra produksi perkebunan senilai Rp. 1.494.560.000.

Dimana pembangunan jalan sentra produksi ini, lanjut Ricky, berdasarakan peninjauan terhadap perekonomian masyarakat, dimana terhambatnya dengan jalan membuat ekonomi masyrakat pun lemah.

”Selama ini, banyak ekonomi masyrakat Bengkulu lemah karena terhambat akan jalan, namun dengan kita membantu pembangunan jalan ini diharapkan bisa membantu perekonomian dan meningkatkan kesejahteraan masyrakat,” pungkas Ricky.(yee)

Related

Polisi Tangkap Tersangka Narkotika Jaringan Nasional di Bengkulu

Polisi Tangkap Tersangka Narkotika Jaringan Nasional di Bengkulu ...

Pendaftaran Lelang Jabatan 3 Kepala OPD Pemda Lebong Kembali Diperpanjang

Pendaftaran Lelang Jabatan 3 Kepala OPD Pemda Lebong Kembali...

Dua Sahabat Bang Ken Ambil Formulir Pendaftaran Cawagub

Dua Sahabat Bang Ken Ambil Formulir Pendaftaran Cawagub ...

Sungai Ulu Kungkai Meluap, Fasilitas Desa Wisata Arang Sapat Rusak Parah

Sungai Ulu Kungkai Meluap, Fasilitas Desa Wisata Arang Sapat...

Hasil Monev Penanganan Banjir Lebong Keluarkan 10 Arahan Strategis

Hasil Monev Penanganan Banjir Lebong Keluarkan 10 Arahan Strategis ...