Jumat, April 19, 2024

Pemdakab dan TNI AU Belum Ada Titik Temu

Dirwan akan perjuangkan hak rakyat.
Dirwan akan perjuangkan hak rakyat.

Bengkulu Selatan, Kupasbengkulu.com- Negosiasi antara Pemdakab Bengkulu Selatan dengan TNI Angkatan Udara (AU), terkait hibah lapangan terbang dua Padang Panjang, belum menemukan titik temu.

Tentnya ini menjadi tanggungjawab Bupati Bengkul Mahmud,  dalam penuntasan  hibah lapangan terbang ini.

Sejak kepemimpinan Bupati sebelumnya,  Reskan Effendi, memang sempat negoisasi hibah tersebut. Pihak TNI AU mau menyerahkan lapangan terbang dua Padang Panjang ke Pemdakab, dengan status pinjam pakai.

Sementara Pemdakab berharap, lapangan terbang  itu bisa di dapatkan secara hibah murni. Saat ini draft Memorandum of Understanding (MoU) terkait hibah ini atau pinjam pakai ini akan dipertanyakan Bupati Dirwan.

“Kita akan melakukan negoisas, apabila tidak ada titik temu. Mau apalagi kita! Akan kepengadilan ya kalau kalah atau menang, yang penting kita berusaha. Apabila kita kalah dipengadilan, silahkan runtuhkan gedung putih ini. Namun saya akan berjuang,  karena dimana kaki dipijak disitu langit dijunjung,” papar Dirwan, Jumat (27/05/2016).

Ini milik daerah dan dari dulu nenek moyang kita telah ada disitu jelas Diwan.  Demi hak masyarakat Bengkulu Selatan, dirinya akan memperjuankan ini.(ade)

Related

Polisi Ingatkan Pengunjung Wisata Pantai Waspadai Cuaca Ekstrim

Kupas News, Bengkulu Selatan – Kendati tingginya gelombang laut...

Pembangunan Titik Nol Perbaikan Jalan Bengkulu Selatan Dimulai

Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah saat meninjau pembangunan Titik Nol...

Bhabinkamtibmas Sambangi Pasar Kutau Pantau Ketersediaan Stok Sembako

Kupas News, Bengkulu Selatan - Kepolisian Resor Bengkulu Selatan melalui...

Polisi Amankan Terduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika di Bengkulu Selatan

Kupas News, Bengkulu Selatan – Polres Bengkulu Selatan selidiki...

Akibat Ngantuk, Pelajar di Kota Manna Tabrak Ambulance

Kupas News, Bengkulu Selatan – Diduga mengantuk saat mengendarai...