Jumat, April 19, 2024

Ratusan PNS Baru Padati Kantor Pemda Bengkulu Tengah

PNS Baru padati kantor BKD Bengkulu Tengah
PNS Baru padati kantor BKD Bengkulu Tengah

Bengkulu Tengah, kupasbengkulu.com – Sebanyak 240 orang PNS yang baru saja lulus memadati Pemda Bengkulu Tengah, Senin (30/3/2015) dalam upaya melakukan legalisir SK yang baru saja mereka terima.

Hasan Basri, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD), Bengkulu Tengah, mengatakan bahwa syarat untuk penempatan tugas di Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di kabupaten harus memenuhi syarat legalisir SK dan para PNS yang baru lulus ini akan mendapatkan gaji pertama.

“Sekitar 80 persen untuk gaji perdana nanti, gaji perdana nanti para PNS yang baru ini akan menerima bulan depan setelah menjalankan tugas nya sebagai pns baru dan sudah mengetahui penetapan tugas nantinya tersebut,” kata Hasan Basri.

Ia lanjutkan, hendaknya para PNS yang baru ini nanti dapat bekerja yang sesuai dengqn tugasnya dan dapat menjalankan apa fungsi yang kita jalankan nantinya dan untuk itu pns yang baru harus memberikan contoh yang baik dalam menjalan apa yang saranakan kepala skpd yang baru untuk jalankan abdi negara sebagai pengabdi para pns tersebut. (adk)

Related

Komisi IV DPR RI Dukung Pemprov Bengkulu Usulkan Pengelolaan Hutan

Kupas News, Bengkulu - Komisi IV DPR RI yang...

Anggota Polsek Talang Empat Bantu Padamkan Api yang Menimpa Rumah Warga

Anggota polsek Talang Empat saat memasang pembatas TKP kebakaran...

Polisi Temukan Satu Paket Sabu di Kediaman Pemuda 24 Tahun

FA terduga penyalahgunaan narkotika golongan satu jenis sabu saat...

Problem Solving Kepolisian Mediasi Dua Perempuan Terlibat Kasus Penganiayaan

Bhabinkamtibmas Polsek Taba Penanjung saat menggelar kegiatan problem solving...

Gubernur Rohidin Bagikan Tabung Gas Gratis untuk Warga Bengkulu Tengah

Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah saat membagikan tabung gas 3...