Jumat, Maret 29, 2024

Terkait Isis Seluma Aman

Komandan Kodim (Dandim) 0425 Seluma Letkol Inf Yoga Prawiro Santika S.sos. beserta istri berpose bareng Kapolres AKBP. Lumban Gaol usai upacara kemerdekaan HUT RI di Seluma
Komandan Kodim (Dandim) 0425 Seluma Letkol Inf Yoga Prawiro Santika S.sos. beserta istri berpose bareng Kapolres AKBP. Lumban Gaol usai upacara kemerdekaan HUT RI di Seluma

kupasbengkulu.com – Komandan Kodim (Dandim) 0425 Seluma, Letkol Inf Yoga Prawiro Santika S.sos. Menuturkan sejauh ini belum ada indikasi anggota jaringan Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) di kabupaten Seluma.

“Belum ada indikasi, namun kita masih tetap waspada kita sudah bekerja sama dengan masyarakat untuk mengetahui apa bila ada indikasi isis di Seluma ini,”Katanya Saat ditemui usai mengikuti pelaksanaan Peringatan HUT RI Ke 69 di gedung daerah Serasan seijon Pemkab Seluma, Minggu (17/08/2014).

Namun Lanjut Yoga (panggilan akrab Dandim) pihaknya akan menindak tegas apabila ada indikasi masuknya paham isis tersebut ke kabupaten Seluma.

“Itukan Paham atau aliran yang bertentangan dengan idiologi pancasila, kalau tindakan kita sejauh ini terus berkoordinasi dengan pihak Polres Seluma dan seluruh lapisan masyarakat, apabila ada paham tersebut di kabupaten Seluma ini apa lagi sudah melakukan tindakan anarkis maka mereka (isis red) akan berhadapan dengan TNI dan Polri,jelas akan kita tindak tegas,”demikian paparnya.(cr9)

Related

Rombongan Gubernur Rohidin Laksanakan Sholat Idhul Adha di Alun-alun Kota Tais

Kupas News, Seluma - Gubernur Rohidin Mersyah beserta istri...

PT. FBA Masih Beroperasi, Ibu-ibu di Seluma Kembali Melakukan Aksi

Kupas News, Seluma – Sudah tak terhitung berapa jumlah...

Pengedar Samcodin di Seluma Ditangkap Polisi

Kupas News, Seluma - Tim Unit Tipidter Sat Reskrim...

Polisi Beberkan Kronologi Kasus Kakak Bunuh Adik di Seluma

Kupas News, Seluma – Setelah sebelumnya Tim Gabungan Satreskrim...

Tak Terima Ditegur, Pemuda Semidang Alas Maras Aniaya Tetangga

Kupas News, Seluma - Satuan Unit Reskrim Polsek Semidang Alas...