Kamis, Maret 28, 2024

Wakil Bupati Benteng Minta PT.CBS Berhenti Sementara

Wabub Benteng, M Sabri.
Wabub Benteng, M Sabri.

Bengkulu Tengah, Kupasbengkulu.com – Wakil Bupati Bengkulu Tengah, M Sabri meminta PT.Cipta Buana Soraya (CBS)yang bergerak bidang penambangan Batu Bara bisa menghentikan sementara kegiantannya, agar tidak lagi terjadi hal-hal yang kita inginkan bersama, apalagi kini Bulan Ramadhan.

Dengan adanya terjadi aksi demo berdarah beberapa hari lalu, Wakil Bupati Bengkulu Tengah, M Sabri juga kembali menginggatkan, sebenarnya kejadian demontrasi berdarah itu tidak perlu terjadi.

Apalagi sebelumnya  masyarakat juga sudah beberapa kali menemui pihak terkait baik, Pemkab Benteng maupun dari pihak provinsi untuk mencari solusi masalah penolakan tambang bawa tanah itu itu.

“Dengan adanya kejadiaan ini, hendaknya PT.CBS di berhentikan sementara dulu. Pihak pemeritah Kabupaten Benteng, harus bisa mendudukan lagi masalah ini dengan cara  musyawarah dan mufakat. Jangan sampai hal ini terjadi lagi aksi demo yang tidak kita inginkan,” jelas M Sabri diruang kerjanya.

M.Sabri mengajak masyarakat hendaknya bisa menahan diri dengan kejadian ini, supaya kedepannya  dapat mencari solusi dan tidak terjadi hal ini terulang lagi,” pungkasnya. 

Related

Komisi IV DPR RI Dukung Pemprov Bengkulu Usulkan Pengelolaan Hutan

Kupas News, Bengkulu - Komisi IV DPR RI yang...

Anggota Polsek Talang Empat Bantu Padamkan Api yang Menimpa Rumah Warga

Anggota polsek Talang Empat saat memasang pembatas TKP kebakaran...

Polisi Temukan Satu Paket Sabu di Kediaman Pemuda 24 Tahun

FA terduga penyalahgunaan narkotika golongan satu jenis sabu saat...

Problem Solving Kepolisian Mediasi Dua Perempuan Terlibat Kasus Penganiayaan

Bhabinkamtibmas Polsek Taba Penanjung saat menggelar kegiatan problem solving...

Gubernur Rohidin Bagikan Tabung Gas Gratis untuk Warga Bengkulu Tengah

Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah saat membagikan tabung gas 3...