Minggu, Mei 5, 2024

14 Pejabat Eselon IV dan III di Kaur Mutasi dan Promosi

Mutasi Kaur

kupasbengkulu.com – Wakil Bupati Kaur, Hj Yulis Suti Sutri, Selasa (18/03/2014) melantik 28 pejabat di Pemerintah Kabupaten Kaur. 28 pejabat yang dilantik tersebut, masing-masing, 14 orang pejabat eselon IV dan III, 7 orang pejabat eselon IV dan 7 orang pejabat eselon III.

Acara dimulai dengan pembacaan SK Bupati tentang pemberhentian dan pengangkatan pejabat eselon IV dan III, dilanjutkan dengan pelantikan dan penandatangan sumpah

Dalam kesempatan ini Wakil Bupati Kaur memberikan arahan kepada pejabat yang baru dilantik tentang mutasi, rotasi dan promosi merupakan hal yang biasa terjadi dan diharapkan untuk cepat beradaptasi dalam melakukan pekerjaan di tempat kerja yang baru.

“Mutasi dan promosi ini terjadi karena kebutuhan,” tandasnya.(mty)

 

Nama Jabatan Lama Jabatan Baru
1.  Drs Anang Usdi Sekretaris BP4K Kabid PAUDNI Dispendikbud
2. David Marsal, A.Md Kabid PAUDNI Dispendikbud Kabid Dikdas Dispendikbud
3. Harles Feferman, SE. Kabid Dikdas Dispendikbud Kabid PPKL BLH-TK
4. Darmanuddin, S.Sos. Kabid KKP BKP Kabid Kebudayaan Dispendikbud
5. Sirajuddin Kabid Kebudayaan Dispendikbud Sekretaris BP4K
6. Robi Antomi, S.Pi. Kabid PP BP4K Kabid KKP BKP
7. Rosdi Baharwan, A.Ma. Kabid PPKL BLH-TK Kabid PP BP4K

 

Related

Wabup Rifa’i Tajuddin Apresiasi Pengurus HIMPAUDI Bengkulu Selatan

Wabup Rifa’i Tajuddin Apresiasi Pengurus HIMPAUDI Bengkulu Selatan ...

Gubernur Rohidin Puji Suku Rejang: Terbesar di Bengkulu, Miliki Aksara Sendiri

Gubernur Rohidin Puji Suku Rejang: Terbesar di Bengkulu, Miliki...

Pemdes Tebing Kandang Tetapkan Realisasi DD 2024 untuk Program Bedah Rumah

Pemdes Tebing Kandang Tetapkan Realisasi DD 2024 untuk Program...

LHKP PWM Bengkulu Launching Program “100 KadesMu”

LHKP PWM Bengkulu Launching Program “100 KadesMu” ...

Pimpin IMI Rejang Lebong, Yayan Siap Bangun Daerah Melalui Dunia Otomotif

Pimpin IMI Rejang Lebong, Yayan Siap Bangun Daerah Melalui...