Jumat, Maret 31, 2023

Jelang Pemilu, KPU Intai Pemilih Eksodus

Baca selanjutnya

994082_778936315455685_605828970_n
Irwan Saputra, S.Ag, MM

kupasbengkulu.com – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Bengkulu, Irwan Saputra, S.Ag, MM mengatakan, 4 kabupaten yang berbatasan dengan provinsi tetangga rawan pemilih eksodus. Adapun kabupaten tersebut, yakni Kabupaten Kaur berbatasan dengan Provinsi Lampung, Kabupaten Mukomuko berbatasan dengan Pesisir Selatan Sumatera Barat, Kepahiang berbatasan dengan Pendopo Lintang Sumatera Selatan, serta Rejang Lebong berbatasan langsung dengan Lubuk Linggau, Sumatera Selatan.

”Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, kita dari KPU terus berkoordinasi dengan KPU Kabupaten, Panwaslu, Pemerintahan daerah, serta aparat keamanan setempat agar saat pemilihan nanti tidak ada pemlih eksodus,” kata Irwan, Jumat (3/1/2014).

Irwan menambahkan, pihaknya telah meminta KPU kabupaten dan kota untuk memastikan pemilih yang terdaftar dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT). Selain itu, kata dia, pihaknya terus mengecek setiap perkembangan yang terjadi disetaip kabupaten dan kota hingga hari pencoblosan pemilu yang di gelar 9 April 2014 mendatang.

”Dengan adanya hal setidaknya dapat meminimalisir kecurangan dan pesta demokrasi. Tujuannya tidak lain agar dapat berjalan dengan lancar, tertib, dan aman,” pungkas Irwan.(vee)

Asnawi L Samat Sepakat PMI Bengkulu Bertransformasi Jadi Klinik Pratama

Kupas News, Bengkulu - Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah mendorong PMI Bengkulu bertransformasi menjadi Klinik Pratama Kesehatan. Hal ini merujuk pada tersedianya kantor dengan prasarana...

Ketua HPMPI Minta Pemerintah Serius Tangani Peredaran BBM Bersubsidi

Kupas News, Bengkulu - Maraknya penjualan Bahan Bakar Minyak (BBM) Penugasan (Subsidi) jenis pertalite masih terlihat dijual bebas di pinggir jalan. Kondisi seperti ini...

Pembangunan Titik Nol Perbaikan Jalan Bengkulu Selatan Dimulai

Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah saat meninjau pembangunan Titik Nol Perbaikan Jalan di Bengkulu Selatan, Minggu 26 Maret 2023, Foto: Dok Kupas News, Bengkulu Selatan -...

Mengaku Ditipu Suami Pejabat, 2 Warga Kota Bengkulu Lapor Polisi

Kupas News, Kota Bengkulu – Dua orang warga Kota Bengkulu yakni Jon Akmal dan M. Rozi mendatangi Mapolresta Bengkulu atas perkara dugaan kasus penipuan...

Mengerucut, Berikut 10 Nama Calon KPU Provinsi Bengkulu

Kupas News, Bengkulu – Tim Seleksi KPU Provinsi Bengkulu secara resmi mengumumkan 10 besar calon KPU Provinsi Bengkulu periode 2023-2028. Pengumuman itu tertuang dalam...

Terbaru