Jumat, April 26, 2024

Disperindagkop Data Ulang Koperasi

sekretaris disperindagkop (1)
Sekretaris Disperindagkop Dhanus Suriaman

kupasbengkulu.com – Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan, Koperasi (Disperindagkop dan UKM) Kabupaten Kaur, M.Thabri melalui Sekretaris Disperindagkop Dhanus Suriaman mengatakan, banyak koperasi di Kabupaten Kaur tidak aktif diakibatkan pengelolaan kepengurusan koperasi tidak maksimal. Bahkan, kata dia, kebanyakan membentuk koperasi hanya ingin mendapatkan bantuan semata.

”Selain pengelolaan kepengurusan koperasi tidak maksimal. Pembentukan koperasi juga hanya ingin mendapatkan bantuan dari semata,” kata Dhanus, Rabu (6/8/2014).

Dari 182 koperasi yang ada, lanjut Dhanus, ada 93 koperasi yang mati atau tidak aktif lagi. Koperasi yang tidak sehat tersebut, tersang dia, karena lalai membuat laporan dan pertanggungjawaban keuangan yang tidak tertib serta pengelolan tidak terampil.

”Saat ini kita masih mendata terhadap koperasi yang aktif dan tidak aktif,” demikian Dhanus.(mty)

Related

View Tower Lapangan Merdeka Bakal Dirobohkan

View Tower Lapangan Merdeka Bakal Dirobohkan ...

DPRD BU Gelar Rapat Paripurna Agenda Penyampaian Raperda LKPj Bupati

DPRD BU Gelar Rapat Paripurna Agenda Penyampaian Raperda LKPj...

Peringati Hari Otonomi Daerah, Pemda Kaur Gelar Upacara di Halaman Setda Kaur

Peringati Hari Otonomi Daerah, Pemda Kaur Gelar Upacara di...

Strategi untuk Berdagang dengan MetaTrader 5

Strategi untuk Berdagang dengan MetaTrader 5 ...

Terbuka untuk Umum, Hanura Bengkulu Buka Pendaftaran Cakada 2024

Terbuka untuk Umum, Hanura Bengkulu Buka Pendaftaran Cakada 2024 ...