Sabtu, April 20, 2024

Tarif Masuk Satpol PP Seluma Rp 4 Juta?

kupasbengkulu.com – Perekrutan Pegawai Tidak Tetap (PTT) dijajaran Satpol PP Seluma diduga dipungut biaya mencapai Rp 4 juta per orang, hal tersebut diungkapkan salah seorang warga di Kecamatan Talo Induk Kabupaten Seluma yang meminta namanya dirahasiakan.

“Anak saya ada dua orang yang ikut tes dan dikenakan biaya Rp 8 juta, katanya kalau bayar pasti lulus,”ungkapnya.

Terpisah Kasat Pol PP Seluma Thamaludin Mantap melalui Sekretaris Satpol PP Suanto Joyo Kusumo, menuturkan bahwa tidak ada istilah pungutan dalam perekrutan tersebut karna sudah ada anggaran dari pemda Seluma.

“Itu hanya isu tidak benar, setahu saya tidak ada pungutan, nanti saya tanya dulu dengan pak kasat,”demikian tandasnya.(cr9)

Related

Rombongan Gubernur Rohidin Laksanakan Sholat Idhul Adha di Alun-alun Kota Tais

Kupas News, Seluma - Gubernur Rohidin Mersyah beserta istri...

PT. FBA Masih Beroperasi, Ibu-ibu di Seluma Kembali Melakukan Aksi

Kupas News, Seluma – Sudah tak terhitung berapa jumlah...

Pengedar Samcodin di Seluma Ditangkap Polisi

Kupas News, Seluma - Tim Unit Tipidter Sat Reskrim...

Polisi Beberkan Kronologi Kasus Kakak Bunuh Adik di Seluma

Kupas News, Seluma – Setelah sebelumnya Tim Gabungan Satreskrim...

Tak Terima Ditegur, Pemuda Semidang Alas Maras Aniaya Tetangga

Kupas News, Seluma - Satuan Unit Reskrim Polsek Semidang Alas...