Jumat, April 26, 2024

Maju Pilgub, Asnawi : Pasangan Saya Ridwan Mukti

Asnawi
Mantan Sekda Provinsi Bengkulu Asnawi A Lamat

kupasbengkulu.com – Terkait usulan pengesahan RUU Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) oleh DPRD. Mantan Sekda Provinsi Bengkulu Asnawi A Lamat angkat suara. Dirinya mengatakan, mendukung proses dalam Pilkada tetap dipilih langsung rakyat.

”Jika dipilih DPRD, tentunya demokrasi di negeri ini mengalami suatu kemunduran,” cetus Ketua Korpri Provinsi Bengkulu Asnawi A Lamat, saat dikonfirmasi kupasbengkulu.com usai melantikan Ketua Korpri Kabupaten Bengkulu Selatan, disalah satu hotel ternama di Kota Manna, Selasa (23/9/2014).

Dibagian lain, dirinya mengaku, jika akan ikut meramaikan dalam bursa Pemilihan Gubernur (Pilgub) Bengkuku 2015 mendatang. Disinggung masalah parpol pengusung, dirinya mengatakan, saat ini sudah ada salah satu Partai Politik (Porpol) yang bakal mengusung dalam Pilgub tersebut.

”Sudah ada pengurus Parpol yang ingin menggandeng saya, untuk maju ke Pilgub nanti. Mengenai pasangan saya, Ridwan Mukti,” aku Asnawi menutup pembicaraan.(tom)

Related

Polisi Ingatkan Pengunjung Wisata Pantai Waspadai Cuaca Ekstrim

Kupas News, Bengkulu Selatan – Kendati tingginya gelombang laut...

Pembangunan Titik Nol Perbaikan Jalan Bengkulu Selatan Dimulai

Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah saat meninjau pembangunan Titik Nol...

Bhabinkamtibmas Sambangi Pasar Kutau Pantau Ketersediaan Stok Sembako

Kupas News, Bengkulu Selatan - Kepolisian Resor Bengkulu Selatan melalui...

Polisi Amankan Terduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika di Bengkulu Selatan

Kupas News, Bengkulu Selatan – Polres Bengkulu Selatan selidiki...

Akibat Ngantuk, Pelajar di Kota Manna Tabrak Ambulance

Kupas News, Bengkulu Selatan – Diduga mengantuk saat mengendarai...