Selasa, Maret 19, 2024

Walikota Helmi Hasan Resmikan Sekolah HighScope Indonesia Bengkulu

Kupas News – HighScope Indonesia merupakan sebuah sekolah bertaraf Internasional asal Amerika Serikat yang kini telah menyebar di beberapa tanah air.

Kini di Kota Bengkulu sudah ada sekolah HighScope. Walikota Bengkulu Helmi Hasan didampingi wakil walikota Dedy Wahyudi dan Plt Dinas Pendidikan, Sabtu (25/9) meresmikan sekolah Highscope  Indonesia Bengkulu.

Hadir juga Founder dan CEO of HighScope Indonesia Antarina S.F Amir dan Pemilik HighScope Indonesia Bengkulu Yosia Yodan.

Disebutkan Helmi dalam sambutannya agar generasi penerus bangsa tidak menyia-nyiakan waktu muda untuk menimba  ilmu dan juga membahagiakan kedua orang tua.

Menurutnya dengan hadirnya sekolah HighScope di Bengkulu ini sebagai wujud kepedulian terhadap pendidikan anak Bengkulu.

“Karena masa sekolah adalah usia emas, sekolah adalah dasar pembentukan otak Anak,” tutup Helmi.

Editor: Irfan Arief

Related

Gubernur Rohidin Mersyah Dukung Pengembangan UINFAS Bengkulu

Kupas News, Bengkulu – Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah terima...

PKBM se-Kota Bengkulu Ikuti Bimtek Peningkatan Kompetensi Pengelolaan Keuangan

Kupas News, Kota Bengkulu - Sebanyak 76 peserta dari...

Hadiri Peresmian SALUT, Wabup Wasri Ingin UT Jadi Akses Kemajuan Daerah

Kupas News, Mukomuko – Wakil Bupati Mukomuko Wasri, hadiri...

Sosialisasi Literasi Digital Menangkal Hoax dan Disinformasi

Kupas News, Kota Bengkulu – Bidang Humas Polda Bengkulu...

39 Kwarda Ikuti Peran Saka 2022, Sekdaprov Ingatkan Jaga Nama Baik Bengkulu

Kupas News, Kota Bengkulu - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi...